
Permohonan Data Calon Peserta Diklat Teknis Perpajakan dan Tata Naskah
Dalam rangka pelaksanaan program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bandung Tahun 2016, maka Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan bekerjasama dengan PKP2A I LAN dan STIA LAN akan melaksanakan kegiatan :
1. | Diklat Teknis Perpajakan, dengan sasaran : | |||
- Kecamatan | : Bendahara Pengeluaran | |||
- Kelurahan | : Bendahara | |||
2. | Diklat Teknis Tata Naskah, dengan sasaran : | |||
- Kecamatan | : Kasubag Umpeg | |||
- Kelurahan | : Sekretaris Kelurahan | |||
Sehubungan dengan hal tersebut, bagi calon perserta Diklat agar dapat mengisi dan menyerahkan Biodata sebagaimana format yang terlampir.
Download Surat Permohonan dan Lampiran